Tag transparansi

news
Prestasi 28 Oktober 2024

SATU SISWA SMP NEGERI 2 BANDA ACEH RAIH JUARA HARAPAN 2 CABANG RANGKING 1 ACARA PRB TAHUN 2024

Aisyah Putri Ramadhan merupakan perwakilan siswa SMP Negeri 2 Banda Aceh yang memperoleh juara harapan 2 cabang rangking 1 pada kegiatan peringatan Bulan Pengurangan Risiko Bencana (PRB) tahun 2024

news
Spendoe News 24 Oktober 2024

SEDATI ACEH (SEHARI BERBUDAYA PASTI) ACEH DI SMP NEGERI 2 BANDA ACEH DENGAN MEMBAWAKAN KISAH CUT NYAK DHIEN

Kegiatan Sehari Berbudaya Pasti Aceh pada kesempatan kali ini kita memperkenalkan Cut Nyak Dhien (12 Mei 1848 – 6 November 1908); merupakan salah seorang Pahlawan Nasional Indonesia dari Aceh yang berjuang melawan Belanda pada masa perang Aceh.

news
Spendoe News 22 Oktober 2024

KEGIATAN RUTIN UPACARA BENDERA SEKALIGUS PELANTIKAN KEPENGURUSAN OSIS BARU SMP NEGERI 2 BANDA ACEH MASA BAKTI 2024/2025

Senin, 21 Oktober 2024 kemarin SMP Negeri 2 Banda Aceh telah melaksanakan pelantikan pengurus OSIS baru periode 2024/2025, pelantikan ini dilaksanakan secara langsung dan khidmat di lapangan upacara SMP Negeri 2 Banda Aceh

news
Spendoe News 19 Oktober 2024

LATIHAN EKSTRARIKULER SISWA PELANTIKAN OSIS BARU MASA BAKTI 2024/2025

Kegiatan latihan siswa yang terpilih untuk pelantikan OSIS baru masa bakti 2024/2025 belangsung dengan lancar

news
Spendoe News 15 Oktober 2024

PELAKSANAAN PEMILIHAN KETUA OSIS MASA BAKTI 2024/2025 DI SMP NEGERI 2 BANDA ACEH

Calon ketua Osis diajukan kandidat nomor urut 1 yaitu Muhammad Azka Iqbal, kandidat nomor urut 2 yaitu Muammar Caesar Azhari dan Kandidat no urut 3 yaitu Cut Najwa Teuku Musliadi. Setelah acara pembukaan (8 Oktober 2024), para kandidat menyampaikan visi dan misi dihadapan semua warga sekolah serta adanya interaksi tanya-jawab antara kandidat dengan pemilih (Peserta didik).

news
Spendoe News 15 Oktober 2024

SEDATI (Sehari Berbudaya Pasti) Aceh di SMP Negeri 2 Banda Aceh tema Perjuangan Sultan Iskandar Muda

SEDATI Aceh menjadi program rutin yang akan dilaksanakan di SMP 2 Banda Aceh, tentu ini sebagai respon kita atas program Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kota Banda Aceh, dalam kegiatan Sehari berbudaya Pasti Aceh pada kesempatan kali ini kita menampilkan drama sejarah perjuangan Sultan Iskandar Muda, Pahlawan Asal Aceh yang gigih melawan Portugis

LINK TERKAIT