Yusra ,S.Ag dari SMP Negeri 2 Banda Aceh, calon Guru Penggerak Angkatan 8 tahun 2023. Pada kesempatan ini saya ingin berbagi pengetahuan tentang Pengambilan keputusan berbasis nilai-nilai kebajikan sebagai seorang pemimpin.yang terangkum dalam dalam Koneksi Antar materi Modul 3.1. Terima kasih saya ucapkan kepada Fasilitator Wahid Rohman, S. Or yang sangat luar biasa, Pangajar Praktik Asmaul Husna, S.Pd yang telah banyak membimbing saya sejak awal pada Program Pendidikan Guru Penggerak ini.
Jumat (25/8/23) SMP Negeri 2 Banda Aceh melaksanakan kajian Jumat yang diisi oleh tim Safari Dakwah Dinas Syariat Islam Kota Banda Aceh mulai pukul 7.30 WIB s.d selesai di lapangan sekolah
SMP Negeri 2 Banda Aceh ikut memeriahkan acara pawai karnaval dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun ke-78 Republik Indonesia, pada Sabtu (19/8/2023) sejumlah 34 peserta didik yang didampingi oleh dua orang guru ikut memeriahkan acara tersebut
Setelah pelaksanaan PAS semester genap tahun 2022/2023 dimulai pada tanggal 30 Mei s.d. 6 Juni 2023 berakhir, maka SMP Negeri 2 Banda Aceh mengadakan lomba ekstrakurikuler yang diikuti seluruh siswa kelas VII dan VIII
SMP Negeri 2 Banda Aceh mengadakan kenduri asyura atau lebih dikenal dengan “wot kanji asyura” (masak bubur kanji), yang merupakan kebiasaan masyarakat Aceh setiap memasuki bulan Muharram. Bubur tersebut dimakan bersama warga sekolah
Dalam rangka menunjang pengembangan Seni budaya maka guru Seni Budaya kelas VIII, OSIS serta seluruh warga SMP Negeri 2 Banda Aceh menyelenggarakan Kegiatan Pagelaran Pentas Seni kelas VIII yang dilaksanakan pada hari Rabu tanggal 14 Juni 2023 di Panggung sekolah